

Web3 on Campus at Universitas Negeri Manado
WEB3 ON CAMPUS at FEB UNIVERSITAS NEGERI MANADO🚀
WEB3 On Campus is back!
Tahun 2025 ini hadir di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Negeri Manado dengan topik edukasi Web3 & transformasi ekonomi digital yang kekinian, inspiratif, dan pastinya relevan untuk generasi masa kini! 🙌🏻
Gratis untuk Mahasiswa dan Umum!
📚 Dengan topik utama
Digital Financial Literacy: Exploring the 1001 Potentials of Web3 and Crypto
👤 Bersama para pembicara inspiratif
Lavio Zulian – Growth Manager OKX South East Asia
Budi Santosa – Founder IDNFT
✨ Save the Date ✨
📅 : Selasa, 11 November 2025
⏰ : 13.00 WITA – Selesai
📍 : Training Center Universitas Negeri Manado
REGISTRATION FOR FREE
Wajib masuk Grup Peserta: https://chat.whatsapp.com/KH59uNyUd3wK6lB1ENfWJ7?mode=ems_copy_t
🎁 Benefit:
Ilmu Web3 terupdate dan sesi QnA dengan expert
Giveaway
Merchandise
E-Sertifikat
Snack/Foods
Knowledge
⚛️ Program Partner: OKX
Jangan sampai ketinggalan, ya! Catat tanggalnya dan ajak teman-temanmu! 🚀 See you soon!
-----------------------------------------
🔹 IDNFT
Pusat edukasi dan adopsi Web3, Blockchain, NFT, dan Crypto di Indonesia sejak 2021.
Program kami mencakup:
Web3 On Campus Roadshow
NFT & Web3 Community Roadshow
Web3 Education Center
NFT & Art Exhibition
🌐 idnft.id
🌐 web3edu.id
🔹 OKX
Perusahaan global di bidang teknologi blockchain dan aset digital yang menyediakan layanan perdagangan kripto, dompet Web3, serta ekosistem DeFi dan NFT. Didirikan pada 2017, OKX dikenal sebagai salah satu bursa kripto terbesar di dunia dengan fokus pada keamanan, transparansi, dan inovasi teknologi bagi pengguna individu maupun institusi.